Home » » Memasang widget Google Translate di Blog

Memasang widget Google Translate di Blog

Written By : Robert Aman
Updated by : berdbord at 20.18

earn Translator atau yang biasa disebut Penterjemah memang sangat penting bagi suatu website dan atau blog. Banyak Situs yang menyediakan Translator tools untuk menerjemahkan web mereka. bagaimana Cara memasang Google Translator di Blog kamu..
Cara nya sangatlah amat mudah. Anda hanya perlu mengikuti langkah-langkah dibawah ini dengan cermat dan teliti.
Oke.. Langsung saja.

1. Pertama masuk ke http://translate.google.com/translate_tools

2. Akan Muncul Tampilan Seperti Ini.




3. Atur Sesuai Selera / Keinginan Anda...

4. Copy dan Paste Kode Script nya ke Blog Anda.(Buka Blog anda > Rancangan>Elemen Laman>Tambah Gadget> Pilih HTML/JAVA SCRIPT atau bisa langsung dengan mengklik Add to Blogger

Authorized : Robert Aman

Kamu Telah Membaca Artikel Tentang Memasang widget Google Translate di Blog. Kamu Boleh Mengcopy-Paste Atau Menyebarluaskan Artikel Ini, Tapi Jangan Lupa Untuk Meletakkan Link Dibawah Ini Sebagai Sumbernya :
Share this article :
0 Comments
Komentar

0 comments:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
English French German Spain Italian Dutch Japanese
 
Support : berdbord | Bceceran
Copyright © 2013. berdbord - All Rights Reserved
berdbord 2013